Grab punya bermacam-macam produk di dalam aplikasinya. Dari pesan antar makanan, taksi, mobil, dan ojek, dan pembayaran lainnya. Artikel ini memuat kode promo Grab terbaru untuk hari ini, Selasa 19 Juli 2022.
Grab membagi bisnisnya ke dalam empat segmen, yaitu Delivery, Mobility, Financial Service, dan Enterprise. Segmen Enterprise adalah kontributor paling kecil, mencakup pendapatan dari iklan yang dipasang oleh brand di dalam aplikasi Grab. Adapun segmen finansial mencakup dompet digital dan pembiayaan berbasis digital, terutama fitur pay later.
Grab memberikan Kode Promo Grab yang cukup menarik. Anda bisa dapat dapatkan diskon hingga 99 persen untuk pemesanan GrabCar dan GrabExpress.
Kode Promo Grab Hari Ini, Selasa 19 Juli 2022
Grab Car dan Bike
- EKSTRAJALAN
- GRABHEMAT
- BSIGRAB
- YUKGRAB
- GRABDETTOL
- YUKPAKEGRAB
- GRABDAY
- GRABSEHAT
Grab Food
- GRABFOOD60
- COBAINGRATIS
- WEEKDAY60
- CICIPYANGBEDA
Grab Express
- KIRIMYUK
- GRABBAE
Grab Mart
- KIDS40
- WEEKENDHEMAT
- GMPASARONGKIR
Cara Menggunakan Promo Grab Hari Ini
- Buka aplikasi Grab, lalu pilih menu “Car” atau “Bike” sesuai kebutuhanmu
- Masukkan lokasi penjemputan dan destinasi tujuanmu
- Pastikan metode pembayaran sudah tepat
- Klik “Penawaran” lalu masukkan kode promo Grab dari iPrice
- Total harga akan otomatis terpotong sesuai kode promo yang kamu gunakan
- Selesai, langsung klik “Pesan GrabCar” atau “Pesan GrabBike” deh!
Jika kode promo Grab tak dapat digunakan, pastikan kamu telah memenuhi syarat minimum pembelian yang ada atau kode telah dimasukkan. Dalam beberapa kasus, kode promo juga tak dapat digunakan untuk produk yang mau kamu beli, salah memasukkan kode, atau kode telah kedaluwarsa.
Jangan lupa untuk selalu cek syarat dan ketentuan kode promo sebelum memakainya, ya.