25 Contoh Majas Ironi Lengkap Penjelasan dan Pengertiannya

25 Contoh Majas Ironi Lengkap Penjelasan dan Pengertiannya, Secara bahasa, Ironi diambil dari bahasa Yunani “eironeia” yang berarti “pura-pura tidak tahu”. Dalam bentuk majas, ironi ialah majas yang menyatakan makna yang bertentangan kenyataan yang sebenarnya.

Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini penjelasan lengkap tentang 15 Contoh Majas Ironi Lengkap Penjelasan dan Pengertiannya. Simak di bawah ini:…

Pengertian Majas Ironi

Secara bahasa, Ironi diambil dari bahasa Yunani “eironeia” yang berarti “pura-pura tidak tahu”. Dalam bentuk majas, ironi ialah majas yang menyatakan makna yang bertentangan kenyataan yang sebenarnya.

- Iklan -

Hal ini maksudnya untuk memberikan sindiran. Majas ironi yakni ialah majas yang melakukannya dengan cara menyatakan hal yang sebaliknya dari apa yang sebenarnya yang dimaksud.

Dengan kata lain, ironi itu adalah kalimat yang bersifat menyembunyikan dan menutup-nutupi. Ironi ialah penggunaan kata-kata yang berbeda dan apa yang ditulis maupun diucapkan.

Ironi juga bisa dikatakan sebagai praktik kepura-puraan karena menyembunyikan makna yang sebenarnya. Makna yang dimaksud disini berlawanan dengan apa yang dikatakan.

- Iklan -

Ironi bisa bersifat halus dan bisa juga menyatakan makna yang kasar. Majas ironi digolongkan sebagai salah satu majas sindiran atau majas pertentangan.

Baca Juga:  Mengenal 8 Tarian Tradisional yang Berasal dari Provinsi Papua Selatan

Contoh Majas Ironi

Berikut ini adalah beberapa contoh majas ironi, diantaranya :

1. Tulisanmu sangat bagus bagaikan tulisan seorang dokter.
Penjelasan : yang dimaksud dalam kalimat tersebut yaitu ialah tulisan yang sangat jelek, seperti halnya tulisan seorang dokter.

- Iklan -

2. Kamu kurus sekali sampai-sampai kursi it  Penjelasan ; yang dimau patah saat kamu duduki. Maksud kurus disini ialah sangat gemuk sehingga mampu mematahkan kursi, dan ini bertujuan menyindir.

3. Bau mulutmu bagaikan melati merekah sampai sampai kami tidak tahan mencium aromanya.  Penjelasan : yang dimaksud bau melati merekah sebenarnya bau mulut.

4. Kamar adik perempuanku sangat rapi, bagaikan kapal pecah.  Penjelasan : yang dimaksud kondisi kamar itu sangat kacau dan sangat berantakan.

5. Suaramu sangat bagus sampai-sampai telingaku sakit mendengarnya.  penjelasan : yang dimaksud sangat bagus disini yaitu ialah suaranya sangat jelak.

6. Kopi yang dibuat oleh Paijem sangat enak sekali, sampai-sampai saya tidak ingin meminumnya lagi.  Penjelasan : yang dimaksud sangat enak sampai-sampai tidak ingin meminumnya lagi karena kopinya tidak enak.

Baca Juga:  Tari Toerang Batu : Sejarah, Makna, Properti, Gerakan, dan Busana

7. Pak Roni terkenal dermawan, sampai ia tidak pernah bersedekah..  Penjelasan : yang dimaksud dermawan disini Pak Roni orangnya sangat pelit.

8. Sungguh bersih lingkungan di kota Jakarta hingga banyak sampah berserakan dimana-mana.

9. Budi merupakan siswa yang terkenal sopan, sampai-sampai berani membentak gurunya. Penjelasan : yang dimaksud dalam kalimat ini Budi seorang murid yang sangat tidak sopan.

10. Sejuk sekali siang hari ini, sampai-sampai kulitku hitam terbakar sinar mentari.  Penjelasan :  yang dimaksud dingin disini adalah cuaca yang sangat panas sekali hingga membuat kulit yang putih menjadi hitam.

11. Kita benar-benar pasangan yang sangat cocok. Karena tiada hari kita lewati tanpa pertengkaran.

12. Andre merupakan siswa paling teladan di sekolah. Hampir setiap hari orang tuanya mendapat pengaduan dari pihak sekolah tentang perilaku Yudi.

13. Kejadian itu sungguh membuat ku sangat senang hingga akau tidak ingin mengingatnya lagi.

14. Sule merupakan anak yang paling putih diantara teman-temannya hingga ia diberi julukan “si hitam”.

- Iklan -

Bagikan:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

BERITA TERBARU