47 Ucapan Hari Raya Waisak 2022, Mari Menebar Cinta Kasih Seperti Sang Buddha

  • Di hari yang suci ini mari melakukan introspeksi diri apakah kita sudah meneladani perbuatan baik sang Buddha untuk hidup yang bermanfaat dan selamat merayakan Tri Suci 2566 BE.
  • Selamat Hari Raya Waisak 2022, mari sucikan diri raih cinta dan kasihnya agar hidup kita selalu berbahagia.
  • Di momen yang berbagaia ini mari kita berdoa supaya sang Budha memberikan kedamaian serta keselarasan dalam hidup kita. Selamat Hari Raya Waisak 2022.
  • Selamat merayakan Waisak bagi teman, saudara dan kerabat yang merayakannya. Attahana rakkhati saranam dhammam annanam saranam dhammam lokhiya rakhati.
  • Selamat hari Trisuci Waisak 2566 BE/2022. Mari bersama-masa bergandengan tangan demi mewujudkan kehidupan yang penuh kedamaian dan cinta kasih dari sang Budha.
  • Baca Juga:  Kumpulan Puisi Hari Ibu yang Bertema Pahlawan

    Bagikan:

    BERITA TERKAIT

    REKOMENDASI

    BERITA TERBARU