5 Manfaat Skin to Skin Bayi Baru Lahir, Mampu Selamatkan Bayi dari Resiko Hipotermia !

Manfaat Skin to Skin bayi baru lahir merupakan teknik yang di lakukan di mana tubuh bayi di letakkan langsung di dada ibu setelah lahir. Setelah di telakkkan di atas dada sang ibu, kemudian tubuh di balut selimut agar tetap menjaga kehangatan tubuh bayi.

Menurut American Academy of Pediatrics menganjurkan teknik Skin to Skin sebaiknya di lakukan selama kurang lebih 1 jam setelah kelahiran dengan syarat kondisi ibu dalam keadaan sadar dan stabil.

Baca Juga:  Waspada! Makanan Ini Penyebab Asam Urat yang Sering Ditemui

Berikut ini 5 Manfaat Skin to Skin Bayi Baru Lahir:

  1. Menghindari Resiko Hipotermia, melakukan kontak langsung kulit bayi bayi setelah di lahirkan mengurangi resiko terjadinya hipotermia pada bayi.
  2. Menstabilkan Suhu Tubuh, teknik skin to skin sangat bermanfaat menstabilkan suhu tubuh bayi secara alami.
  3. Mudah Menyusui, Bayi baru lahir dan langsung dan melakukan skin to skin cenderung membuat bayi lebih mudah menyusui dan tempo menyusui akan lebih lama sekitar 6 minggu.
  4. Peningkatan Indera Penciuman, indera penciuman sang bayi akan meningkat.
  5. Ikatan Emosional Lebih Kuat, ayah yang melakukan Skin to Skin dengan bayinya selama 15 menit setelah di lahirkan cenderung lebih terkat secara emosional.
Baca Juga:  Ketahui Bentuk Penyalahgunaan Antibiotik dan Bahayanya bagi Anak

 

Bagikan:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

BERITA TERBARU