6 Tips Diet Sehat Selama Puasa Ramadhan

6. Kontrol asupan cairan

Kontrol asupan cairan dalam tubuh sangat penting, karena saat puasa tubuh rentan mengalami dehidrasi. Untuk itu, pastikan Anda mengkonsumsi makanan yang banyak mengandung air saat berbuka dan sahur.

Seperti semangka, timun, jeruk, air kelapa, dan lain-lain agar asupan cairan dalam tubuh terpenuhi. Sebaiknya hindari makanan yang mengandung banyak garam seperti makanan kaleng atau makanan beku.

Baca Juga:  5 Tips Belajar Jelang Penilaian Akhir Semester, Siap Hadapi Ujian

Makanan yang mengandung kadar garam tinggi membuat Anda lebih mudah haus saat menjalani ibadah puasa.

Itulah tips dan cara diet sehat saat Anda menjalankan puasa di bulan Ramadhan.

Semoga bermanfaat.***

Bagikan:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

BERITA TERBARU