8 Fakta Menarik Burung Emu, Burung Terbesar Kedua di Dunia

Mengenal Burung Emu yang merupakan burung kedua terbesar di dunia setelah burung unta. Selain itu burung emu juga bisa dibilang kerabat burung Kasuari yang juga cukup besar.

Memiliki ukuran yang besar namun sayapnya ternyata kecil lho, sehingga burung emi tidak bisa terbang seperti burung pada umumnya. Ukuran setinggi 190 sentimeter yuk simak dibawah ini:

1. Burung tak terbang tertinggi kedua di dunia

7 Fakta Unik Burung Emu, Burung Raksasa dengan Sayap Mini

Burung emu bisa disebut sebagai  flightless bird atau burung tak terbang tertinggi ke dua di dunia setelah burung unta. dengan rata-rata tinggi 150-190 sentimeter kita bisa melihat ke atas ketika ingin melihat kepalanya lho. Burung ini pun berbobot 18–60 kilogram, mengutip dari Animalia.

7 Fakta Unik Burung Emu, Burung Raksasa dengan Sayap Mini

Meski mempunyai sayap yang kecil. Namun burung emu punya kaki yang sangat kuat. Animal Diversity mengungkapkan kalau burung emu memiliki otot betis yang gak dimiliki spesies burung mana pun! sehingga dengan hal tersebut ia bisa berlari dengan kecepatan yang luar biasa.

4. Salah satu burung paling berbahaya di dunia

7 Fakta Unik Burung Emu, Burung Raksasa dengan Sayap Mini

Menurut Britannica, tendangan burung emu mampu mengeluarkan isi perut hewan kalau kondisinya tepat. Tiap jari burung emu dilengkapi cakar tajam yang membuat siapa pun teringat pada kaki dinosaurus. Sejauh ini serangan burung emu pada manusia memang belum sampai berakibat fatal, tapi serangan mereka terbilang “umum” alias gak jarang.

6. Emu jantan yang mengerami dan membesarkan anak-anak

7 Fakta Unik Burung Emu, Burung Raksasa dengan Sayap Mini

Tidak hanya itu, keunikan burung Emu juga menarik dengan jenis betina yang lebih agresif dibanding jantan. Para jantan juga yang mengerami telur hingga membesarkan anaknya.

7. Burung yang suka penasaran

7 Fakta Unik Burung Emu, Burung Raksasa dengan Sayap Mini

Sifat burung emu juga lucu lho. Mereka selalu penasaran dengan spesies lainnya. Perilaku ini paling umum ditunjukkan burung emu yang tinggal di lingkungan penangkaran. Jadi, jangan terlalu berharap pada burung emu yang tinggal di alam liar.

8. Pernah Menang Perang dengan Manusia

Dengan badan yang besar, tidak heran ketika burung Emu pernah menang perang melawan manusia. Peristiwa ini terjadi di Australia pada tahun 1932 saat terjadi kekeringan panjang yang berdampak pada para petani gandum dan juga burung emu yang ada di tempat itu.

Bagikan:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

BERITA TERBARU