Setelah 10 tahun akhirnya film Avatar kembali menghadirkan sekuel Avatar: The Way of Water yang menghadirkan keindahan Pandora sadi bawah air.

Poster tersebut menampilkan kembalinya Jake Sully ( Sam Worthington ) dan Neytiri ( Zoe Saldaña ) saat mereka berdiri berdekatan dengan latar belakang langit Pandora saat matahari terbenam.
Avatar: The Way of Water akan debut secara eksklusif di bioskop pada 16 Desember.