Beasiswa S1, S2 dan S3 di Taiwan 2023-2024, Kesempatan Emas Jangan Sampai Ketinggalan

Pendaftaran:

Sebelum mengajukan beasiswa Taiwan 2023 – 2024, silakan daftarkan diri Anda terlebihi dahulu ke universitas dan program yang diminati di Taiwan berdasarkan program studi yang sudah ditentukan di atas (poin 6)

Setelah mendaftar ke universitas dan memperoleh dokumen yang diperlukan, selanjutnya Anda bisa mendaftar ke program beasiswa. Pertama, isi terlebih dahulu formulir online beasiswa MoE di sini. Wajib diisi.

Berikutnya lengkapi dokumen aplikasi beasiswa seperti yang diminta di atas, lalu kirim via pos ke alamat:
Kantor Taipei Economic and Trade Office
Gedung Artha Graha lt.17,
Jl. Jend Sudirman kav 52-53,
Jakarta Selatan 12190

*Tuliskan pada amplop depan: “Pendaftaran MoE Taiwan Scholarship”

Pendaftaran beasiswa tersebut diajukan mulai tanggal 1 Februari 2023 s/d 31 Maret 2023. TETO akan mengirimkan pengumuman beasiswa secara individu kepada masing-masing penerima beasiswa via email sebelum tanggal 6 Juni 2023. Informasi lebih lanjut juga bisa bisa disimak di www.roc-taiwan.org. Selamat mencoba!

Kontak:

Kontak:
Divisi Pendidikan,
Taipei Economic and Trade Office, Indonesia
[e] edutwindonesia@gmail.com
[w] www.roc-taiwan.org

Bagikan:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

BERITA TERBARU