Bupati Pangkep Yusran, Salurkan BLT Tahap Ke Dua

Pangkep, FAJARPENDIDIKAN.co.id – Program Pemerintah Bantuan dana desa kembali di salurkan di Kabupaten Pangkep, Sebanyak 18 orang masyarakat kurang mampu tahap ke dua menerimanya, di Kantor Desa Taraweang Kecamatan Labakkang, Sabtu 24 April 2020.

Penyerahan BLT-DD di berikan langsung oleh Bupati Pangkep H.Muhammad Yusran Lalogau S.Pi, M.Si, sekaligus menyerahkan bantuan bak air sebanyak 150 buah di 5 dusun di wilayah tersebut.

Baca Juga:  Bupati Barru Resmikan Pesta Rakyat Lomba Balap Motor Taxi Gabah To Pabbiring

Dia mengatakan penyerahan bantuan yang disalurkan merupakan bentuk perhatian pemerintah, dengan tujuan dapat meringankan beban masyarakat di era pandemi covid 19 saat ini.

“Semoga bantuan BLT yang di berikan dapat di manfaatkan dengan baik, kemudian saya berpesan semua masyarakat akan dapat, secara bergiliran, baik bak maupun BLT,”kata Yusran.

Baca Juga:  Bupati Barru Buka Pesta Rakyat Lomba Balap Taxi Gabah Desa Harapan Cup III

Kegiatan bantuan tersebut di tutup dengan penyerahan secara simbolis, BLT maupun Bak Air, satu orang perwakilan setiap dusun.

Reporter : Adhan

Bagikan:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

BERITA TERBARU