Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu di BANK BRI, Simak Langkah-Langkahnya

Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu di BANK BRI, Simak Langkah-Langkahnya, di dunia modern kini, semua bisa dilakukan dengan cara instan atau cara-cara mudah dalam melakukan sesuatu. Sama halnya dengan menarik uang di ATM, kini bisa dilakukan tanpa kartu ATM.

Oleh sebeb itu, Untuk memudahkan kalian, simak di bawah ini cara mudah menarik uang di ATM BRI tanpa kartu dengan mudah dan cepat.

Baca Juga:  Message Automation: Solusi Efektif untuk Meningkatkan Engagement Pelanggan

Berikut tarik tunai tanpa kartu lewat ATM BRI:

  1. Buka aplikasi BRImo
  2. Pilih menu Tarik Tunai
  3. Pilih rekening sumber dana
  4. Tentukan nominal yang kamu inginkan
  5. Tunggu sampai kamu dapat kode untuk mencairkan uang di ATM
  6. Kunjungi ATM BRI dan tekan tombol bagian kiri bawah mesin
  7. Pilih menu Tarik Tunai
  8. Masukkan kode yang kamu terima sebelumnya
  9. Masukan nomer ponsel yang terdaftar di aplikasi BRImo
  10. Transaksi selesai dan uang kamu sudah bisa kamu ambil
Baca Juga:  Mengenal Stephen Hawking, Salah Satu Ilmuwan Terkemuka

Itulah 10 cara dan langkah-langkah untuk Tarik Tunai Tanpa Kartu di BANK BRI, Semoga Bermanfaat!!

- Iklan -

Bagikan:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

BERITA TERBARU