Daftar 5 HP Gaming Android Paling Cepat Saat Ini

Secara global, tidak ada perbedaan signifikan dari peringkat pada smartphone Android. Urutan pertama diduduki Nubia Red Magic 6. Nilainya mencapai 860400 dan bulan lalu adalah 858734.

Sementara itu ROG Phone 5s Pro dan ROG Phone 5 ada di urutan kedua dan ketiga. Berikutnya ada Realme GT para peringkat keempat dan menutup lima besar ada IQOO 7. Seluruh ponsel dalam lima besar ini menggunakan chipset flagship milik Qualcomm.

1. Nubia Red Magic 6 Pro

Sebagai salah satu ponsel game, Red Magic 6 Pro menempati posisi pertama selama beberapa bulan berturut-turut. Ponsel ini memiliki RAM 16 GB dan RoM 256GB.

HP ini dengan menggunakan chipset Snapdragon 888. Selain konfigurasi perangkat keras, sistem juga berperan besar pada skor kinerja di ponsel.

Baca Juga:  4 Kebiasaan Ini Bisa Membuat Mesin Cuci Cepat Rusak

2. ROG Phone 5S Pro

Di belakang Red Magic 6 Pro, ada ROG Phone 5S Pro dengan rata-rata skor 845.326. Ponsel ini menggunakan chipset Snapdragon 888 Plus yang ternyata masih rendah dari Red Magic 6 pro yang dibekali Snapdragon 888.

Dari segi tampilan, ROG Phone 5S Pro mengalami peningkatan kecil secara rutin, hampir tidak berubah dari generasi sebelumnya. Ponsel hadir dengan layar 6,78 inci dengan refresh rate 144 GHz.

3. ROG Phone 5

ROG Phone 5 memiliki skor rata-rata 824.940 dan berhasil menggeser Realme GT di peringkat ketiga selama berbulan-bulan sebelumnya.

Baca Juga:  Mengenal Zero, Pesawat Tempur Legendaris Jepang pada PD II

ROG Phone 5 dan ROG Phone 5S Pro memiliki sedikit perbedaan dari penampilan. Namun utamanya prosesor mengalami peningkatan.

4. Realme GT

Realme GT hadir dengan chipset Snapdragon 888. Serta menggunakan RAM 12GB dan storage 256GB.

- Iklan -

Skor rata-rata di bulan November adalah 815.738. Sebelumnya ponsel ini berada di posisi tiga pada bulan Oktober 2021 kemarin dengan rata-rata skor 810.510.

5. IQOO 7

IQOO 7 berada di urutan kelima, turun satu peringkat dari bulan lalu. Rata-rata skor bulan November 811.593 dan pada Oktober 801.238.

Ponsel ini juga menggunakan chipset Snapdragon 888. IQOO 7 memiliki RAM 8GB dan RoM 128GB.

Bagikan:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

BERITA TERBARU