Daftar Pemain LavAni Bogor Proliga 2023 dan Posisi

LavAni Bogor jadi salah satu peserta Proliga 2023. Tim yang bermarkas di kota Bogor ini juga berstatus sebagai juara bertahan Proliga 2022.

Dimusim 2023, Sejumlah pemain besar mengisi skuad utama tim bola voli milik mantan Presiden Indonesia Susilo Bambang Yudhoyono ini.

Jorge Garcia dan Leandro Martins adalah dua pemain asing yang akan memperkuat lini serang mereka . Mereka juga mendatang pelatih berlabel Timnas Kuba yakni Nicolas Vives. Pelatih ini pernah mengikuti kompetisi Internasonal seperti World Junior Championship 2017, Pan American Cup 2019, dan Norceca 2019.

Dengan status tim promosi usai menjadi runner up Livoli Divisi I 2022, tim yang dibentuk pada 1 Desember 2019 ini siap mempertahankan status Juara mereka. Dengan dukungan

Daftar Pemain LavAni Bogor Proliga 2023

Daftar pemain LavAni Bogor di Proliga 2023

Nomor Nama Posisi
1 Zulfikri Setter
2 Reihan Andiko Setter
3 Dzikry Ilhamsyah Opposite
4 Leandro Martins da Silva (Brazil)* Opposite
5 Arnes Arabi Outside Hitter
7 Fahry Septian Putratama Outside Hitter
8 Jordan Susanto Outside Hitter
9 Jorge Gonz’lez Garc’a (Cuba)* Outside Hitter
10 Musabikhan Musa Outside Hitter
11 Nanda Waliyu Outside Hitter
12 Prasojo Prasojo Outside Hitter
13 Yohanes Dedi Prasasti Outside Hitter
14 Alif Rajab Burrahman Middle-blocker
15 Daffa Naufal Middle-blocker
16 Hendra Kurniawan Middle-blocker
17 Muhammad Malizi Middle-blocker
18 Irpan Libero
19 Dafa Wardana Libero

* Pemain Asing

Bagikan:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

BERITA TERBARU