Daftar Pemain Timnas Voli Putra Kuba 2023 dan Posisi

Dalam artikel ini akan mengulas daftar pemain Timnas Voli Putra Kuba/Cuba di ajang VNL Mens 2023.

Berhasil meraih tiket promosi setelah menjuara Challenger Cup 2022, Skuad Voli Putra Kuba/Cuba menjadi tim pendatang baru di VNL musim 2023-2024.

Walau pun menjadi pendatang baru, Skuad Voli Putra Kuba/Cuba kualitasnya tidak diragukan lagi dan menjadi satu di antara kiblat voli dunia.

Para pecinta voli pastinya menantikan aksi para bintang-bintang voli Kuba di VNL Mens 2023.

Kuba pun telah merilis nama-nama pemain yang akan memperkuat tim di ajang VNL Mens 2023.

Sesuai jadwal laga pertama Kuba akan bermain di Ottawa, Canada menghadapi tim tuan rumah.

Berikut daftar skuad voli putra Kuba/Cuba yang dipersiapkan untuk VNL Mens 2023:

Daftar Pemain Timnas Voli Putra Kuba/Cuba di VNL 2023

No Nama Posisi
1 Thondike Mejias Christian Manuel Setter
2 Taboada Diaz Lyvan Setter
3 Goide Arredondo Adrian Eduardo Setter
4 Mc Kentochi Gordon Jonathan Setter
5 Chirino Callam Adrian Setter
6 Iglesias Hechevarria Yonni Jesus Setter
7 Sanchez Bozhuleva Michael Opposite
8 Gutierrez Suarez Miguel David Opposite
9 Herrera Jaime Jesus Opposite
10 Charles Santana Carlos Yoandrys Opposite
11 Gonzalez Rodriguez Alejandro Miguel Opposite
12 Mergarejo Hernandez Osniel Lazaro Outside Hitter
13 Cardenas Morales Julio Cesar Outside Hitter
14 Leon Napoles Yohan Armando Outside Hitter
15 Lopez Castro Miguel Angel Outside Hitter
16 Gutierrez Suarez Jose Miguel Outside Hitter
17 Yant Herrera Marlon Outside Hitter
18 Suarez Mendoza Thiago Middel Blocker
19 Gonzalez Marti Yusniel Middel Blocker
20 Masso Alvarez Jose Israel Middel Blocker
21 Concepcion Rojas Javier Octavio Middel Blocker
22 Simon Aties Robertlandy Middel Blocker
23 Alonso Arce Roamy Raul Middel Blocker
24 Pedroso Garriga Endriel Alberto Middel Blocker
25 Suarez Perez Angel Middel Blocker
26 Garcia Alvarez Yonder Roman Libero
27 Camino Martinez Bryan Libero
28 Gorguet Salas Alain Libero

Bagikan:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

BERITA TERBARU