Departemen PKIP FKM Unhas Lakukan Edukasi Penggunaan Masker bagi anak SD

Adapun penyampaian materi dibawakan oleh 3  orang Mahasiswi  yakni Dewi untuk materi pengantar berupa fungsi masker dan jenis-jenis masker yang juga disematkan video pendek untuk meminta tangapan siswa setelah menyaksikannya.

Materi kedua, dibawakan oleh Laela dengan metode simulasi berupa penggunaan masker yang tepat.

Dengan meminta 2 siswa memperagakan penggunaan masker yang benar dan salah. Lalu, memita tanggapan ke siswa lainnya yang kemudian membuat siswa mudah memahami cara penggunaan masker yang tepat.

- Iklan -
Baca Juga:  Bupati Barru Hadiri Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H di Masjid Annur Latappareng

Untuk materi terakhir dibawakan oleh nadila dengan pemaparan terkait akibat tidak menggunakan masker.

Kegiatan berlansung dengan kondisi sasaran yang cukup antusias dan dengan pengetahuan awal yang cukup baik mengenai penggunaan masker tersebut.

Adapun berbagai kendala yang hadir namun dengan arahan dan bimbingan dari Ibu Nasrah S.KM, M.Kes selaku dosen pembimbing kelompok kami kendala tersebut dapat diminimalisir.

- Iklan -
Baca Juga:  Rektor Unifa Makassar Kunjungi Kantor Regional Wilayah IV BKN

Sebelum kegiatan ditutup, dilakukan sesi foto bersama dan pembagian hadiah bagi pemenang lomba  ranking satu dan games yang diserahkan oleh dosen pembimbing dan salah satu Mahasiswa. Setelah itu, kegiatan ditutup oleh MC dan diakhiri dengan memberikan tentengan kepada para siswa.

- Iklan -

Bagikan:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

BERITA TERBARU