Harga BBM Non Subsidi Resmi Berubah, Segini Harganya !

Harga BBM Non Subsidi resmi turun sejak 1 Oktober 2022. PT Pertamina (Persero) secara resmi telah menyesuaikan harga beberapa Bahan Bakar Minyak (BBM) yang di selaraskan sejak 1 Oktober 2022.

Adapun beberapa jenis BBM yang mengalami penurunan harga yakni BBM jenis Pertamax Turbo, Dexlite, Pertamina Dex, dan Pertamax. Dasar keputusan harga tersebut atas Kepmen ESDM No. 62/ K/ MEM/ 2020.

Baca Juga:  Siswa SMPN 2 Sengkang Raih Juara 2 Lomba Vlog “Stop Perkawinan Anak”

Berikut harga terbaru 4 jenis bahan bakar minyak yang mengalami perubahan harga:

  • Pertamax Turbo
    Harga Awal: Rp15.900 – Rp16.250/liter
    Harga Terbaru: Rp14.950/liter
  • Dexlite
    Harga Awal: Rp17.100 – Rp17.450/liter
    Harga Terbaru: Rp17.800/liter
  • Pertamina Dex
    Harga Awal: Rp17.400 – Rp18.100/liter
    Harga Terbaru: Rp18.200/liter
  • Pertamax
    Harga Awal: Rp14.500/liter
    Harga Terbaru: Rp13.900/liter
Baca Juga:  Siswa SMPN 2 Sengkang Raih Juara 2 Lomba Vlog “Stop Perkawinan Anak”

Perubahan harga tersebut dengan catatan harga BBM akan berbeda di setiap wilayah.

Bagikan:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

BERITA TERBARU