HP iPhone 11 Pro Max sudah mengantongi sertifikasi IP68 water resistance. Maka dengan spesifikasi tersebut membuat iPhone 11 Pro Max ini bisa tahan dalam air hingga 4 meter selama 30 menit. Berikut daftar harga dan spesifikasi iPhone 11 Pro Max baru dan second di bulan November 2022.
Hal ini merupakan salah satu peningkatan dari iPhone XS Max yang hanya bisa tahan air hingga 2 meter. Peningkatan tersebut membuat HP iPhone 11 Pro Max ini jadi HP flagship yang paling tahan cairan sehingga bisa jadi salah satu HP waterproof yang baik.
Rekam video dan foto yang memukau dengan kamera Ultra Wide, Wide, dan Telefoto. Ambil foto berpencahayaan rendah terbaik dengan mode Malam. Tonton film dan program HDR di layar Super Retina XDR 6,5 inci, layar iPhone paling cerah yang pernah ada.
Spesifikasi iPhone 11 Pro Max
- Ukuran layar: Super Retina XDR OLED, 6,5 inci, 1242 x 2688 pixels
- Chipset: Apple A13 Bionic (7 nm+)
- CPU: Hexa-core (2×2.65 GHz Lightning + 4×1.8 GHz Thunder)
- GPU: Apple GPU (4-core graphics)
- OS: iOS 13, upgradable to iOS 14.7
- RAM: 4GB
- Memori internal: 64GB/256GB/512GB
- Ukuran HP: 158 x 77.8 x 8.1 mm
- Berat HP: 226 gram
- Kamera depan: 12 MP, f/2.2, 23mm (wide) dan SL 3D, (depth/biometrics sensor)
- Kamera belakang: 12 MP, f/1.8, 26mm (wide), 12 MP, f/2.0, 52mm (telephoto), 12 MP, f/2.4, 13mm (ultrawide)
- Baterai: Non-removable Li-Ion 3969 mAh, fast charging 18W
- SIM: Single SIM (Nano-SIM and/or eSIM)
- WLAN: Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac/6, dual-band, hotspot
- Bluetooth: 5.0, A2DP, LE
- Rilis: September 2019
Daftar Harga iPhone 11 Pro Max 2022
Harga Iphone 11 Pro Max New
- Iphone 11 Pro Max 64 GB: Rp13. 999.000
- Iphone 11 Pro Max 256 GB: Rp17.999.000
- Iphone 11 Pro Max 512 GB: Rp19.999.000
Harga Iphone 11 Pro Max Second
- Iphone 11 Pro Max 64 GB: Rp9.100.000
- Iphone 11 Pro Max 256 GB: Rp10.300.000
- Iphone 11 Pro Max 512 GB: Rp10.700.000