Ini Kata-kata Mutiara Ucapan Selamat Hari Hewan Sedunia, Cocok Dibagikan di Media Sosial

Maka daripada itu, kita bisa mengajak khalayak umum untuk tetap melestarikan hewan melalui kata-kata mutiara yang dibagikan di media sosial.

Hari binatang sedunia kembali diperingati pada setiap 4 Oktober . Pemilihan hari ini terkait dengan Francis of Assisi yang merupakan pecinta alam dan binatang.

Francis of Assisi dikenal sebagai orang suci (santo) yang sangat melindungi ekologi dan alam sekitar. Termasuk kesejahteraan hewan yang hidup di alam bersama manusia dan makhluk lainnya.

Peringatan hari binatang sedunia kali pertama dirayakan Heinrich Zimmermann. Saat itu, penulis dan aktivis hewan ini memilih 24 Maret 1925 di Sport Palace, Berlin, untuk merayakannya.

Perayaan ini menarik perhatian banyak kalangan, hingga Organisasi Perlindungan Hewan Sedunia mengubah hari binatang sedunia. Momen peringatan ini sebelumnya jatuh pada 24 Maret.

Maka daripada itu, kita bisa mengajak khalayak umum untuk tetap melestarikan hewan melalui kata-kata mutiara yang dibagikan di media sosial, seperti dikutip dari berbagai sumber, berikut 15 kata-kata mutiara ucapan Selamat Hari Hewan Sedunia 4 Oktober 2021 yang bisa kau jadikan story WA, IG dan Facebook

  1. Bergabunglah dengan aksi juga gerakan untuk melindungi satwa karena mereka melengkapi dunia kita. Selamat Hari Hewan Sedunia 2021
  2. Tingkatkan kesejahteraan dan standar satwa, hewan di seluruh dunia. Selamat Hari Hewan Sedunia 2021
  3. Mari kita menyayangi, mencintai, dan merangkul hewan karena mereka adalah bagian dari keberadaan kita dan harus dicintai dan dihormati hak mereka. Selamat Hari Hewan Sedunia 2021
  4. Mari bersatu dalam mewujudkan hari ini. Gerakan ini harus menjadikan dunia ini tempat yang lebih baik bagi hewan-hewan. Selamat Hari Hewan Sedunia 2021
  5. Hewan adalah teman yang menyenangkan mereka tidak bertanya dan mereka tidak memberikan kritik. Selamat Hari Hewan Sedunia 2021
  6. Jangan perlakukan hewan sebagai ancaman tetap perlakukan mereka sebagai teman untuk dunia yang lebih bahagia. Selamat Hari Hewan Sedunia 2021
  7. Cara terbaik untuk mencintai binatang adalah dengan merawat mereka dengan memperjuangkan hak-hak mereka
  8. Selamat Hari Hewan Sedunia 2021. Kebesaran suatu bangsa dan kemajuan moralnya dapat dinilai dari cara hewan-hewannya diperlakukan – Mahatma Gandhi
  9. Kita tidak boleh gagal dalam upaya kita untuk menyelamatkan hewan dan bumi kita yang terancam punah Selamat Hari Hewan Sedunia 2021
  10. Ingatlah bahwa binatang berhak mendapatkan angin, hujan, sinar matahari, langit di malam hari dan embun dengan cahaya yang lembut pada pagi hari artinya mereka bukan milik kita untuk dibunuh. Selamat Hari Hewan Sedunia 2021
  11. Selamatkan hewan karena mereka juga keluarga kita. Selamat Hari Hewan Sedunia 2021
  12. Ketika satu hewan punah, itu adalah kehilangan semua spesies lainnya di bumi ini, selamatkan hewan selamatkan satwa liar. Selamat Hari Hewan Sedunia 2021
  13. Hari Hewan Sedunia adalah pengingat bahwa tanggung jawab menjaga hewan tetap aman dan bahagia ada pada kita
  14. Ada hari-hari ketika matahari melepuhkan tanah. Gajah, burung dan semua jenis satwa terlalu lelah untuk pindah. Berharap awan memainkan perannya menutup matahari dan mencurahkan satu juta air mata untuk membasuh debu. Selamat Hari Hewan Sedunia 2021
Baca Juga:  5 Bentuk Tubuh Wanita dan Tips Berpakaian yang Tepat

Bagikan:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

BERITA TERBARU