Kumpulan Motto Hidup Penuh Makna, Menginspirasi, dan Islami. Motto hidup sangat bagus untuk kamu hadirkan dalam perjalanan hidupmu karena hal itu dapat menjadikan hidup lebih terarah sesuai dengan motto hidup yang kamu pegang
Dengan demikian, Simaklah beberapa motto hidup penuh makna, mengispirasi dan islami yang bisa menjadi pegangan kamu :
Kumpulan Motto Hidup Penuh Makna, Menginspirasi, dan Islami
- “Hiduplah untuk hari ini, bukan besok atau kemarin.”
- “Jangan risaukan masa depan, jangan lupa takutkan masa lalu. Fokuslah pada hari ini saja.”
- “Segala hal yang membuatmu cemas sebenarnya berasal dari pikiranmu sendiri.”
- “Sukses tak akan terjadi dengan diam, bergeraklah!’
- “Berani untuk benar!
- “Jangan pernah menyesali apa yang kami pilih di hari kemarin.”
- “Tirulah padi, semakin masak, makin merunduk.”
- “Hambatan terbesar bukan berasal dari luar, tapi sesungguhnya ada dalam diri.”
- “Malas adalah awal petaka.”
- “Masalah adalah sumber kekuatan.”
- “Jangan biarkan perkataan orang lain mengatur hidupmu.”
- “Bila setiap perkataan orang lain dimasukkan ke dalam hati, kapan kamu akan bahagia?”
- “Balas dendam terbaik adalah dengan memperbaiki diri sendiri.”
- “Syukuri hal-hal yang kamu punya saat ini.”
- “Nikmati proses dan setiap perubahan yang terjadi di dalam hidup.”
- “Gagal yang sesungguhnya adalah berhenti untuk mencoba.”
- “Fokus dengan tujuanmu, bukan orang lain.”
- “Jadilah satu persen lebih baik setiap harinya.”
- “Hal besar dimulai dari langkah-langkah kecil.”
- “Langkah kecil akan memberikan dampak besar.”
- “Hidup ini sederhana, cara pikirmu saja yang terlalu rumit.”
- “Bukan gagal berulang kali, tapi kamu sedang mencoba untuk meraih sukses berulang kali.”
- “Bahagian adalah pilihan, maka pilihlah untuk terus bahagia.”
- “Kita punya waktu yang sama dengan orang lain, yaitu 24 jam!”
- “Kepintaran akan jadi percuma, bila kamu anggap orang lain bodoh.”
- “Jadilah versi terbaik untuk dirimu sendiri.”
- “Allah senantiasa menolong hamba selama ia menolong saudaranya.” (HR. Muslim no. 2699).
- “Allah tidak membebani seseorang melainkan sesuai dengan kesanggupannya…” (QS. Al-Baqarah: 286)
- “Jangan bersedih hati. Apa pun yang hilang dari Anda akan dikembalikan dalam bentuk lain.” (Jalaluddin Rumi)
- “Hidup seperti pohon yang berbuah; tinggal di pinggir jalan dan dilempari batu, tetapi dibayar dengan buah.” (Abu Bakar Syibli)
- “Menyesali nasib tidak akan mengubah keadaan. Terus berkarya dan bekerjalah yang membuat kita berharga.” (Gus Dur)
- “Orang Islam itu harus mencintai Allah, ciri utama cinta itu nggak tegang, tapi rileks.” (Gus Baha)
- “Memaafkan adalah kemenangan terbaik.” (Ali bin Abi Thalib)
- “Mulailah untuk mengubah diri sendiri atau tak akan ada yang berubah untukmu.”
- “Segeralah bergerak maju, memikirkan masa lalu tak akan pernah membantumu.”
- “Kamu tidak akan pernah bisa menang, jika terus berpikir kalau kamu tidak bisa.”
- Setelah tahu beberapa contoh motto hidup singkat yang penuh makna dan menginspirasi, di bawah akan diberikan motto bermuatan islami.
- “Jika kamu tidak sanggup menahan lelahnya belajar maka kamu harus sanggup menahan perihnya kebodohan.” (Imam Syafi’i)
- “Maka sesungguhnya beserta kesulitan ada kemudahan,” (QS. Al-Insyirah: 5)
- “Barang siapa yang tidak mensyukuri yang sedikit, maka ia tidak akan mampu mensyukuri sesuatu yang banyak.” (HR. Ahmad)