Kunci Jawaban Subtema 3: Laporan Percobaan Membuat Periskop Sederhana Tema 5 Kelas 4 SD 

Hallo! Kali ini kita akan membahas kunci jawaban tugas tema 5 subtema 3 kelas 4 SD Subtema 3: Laporan Percobaan Membuat Periskop Sederhana.

Tugasnya adalah: membuat laporan percobaan membuat periskop sederhana, bagaimana bayangan yang dihasilkan periskop.

Tujuan dari pembelajaran ini adalah siswa dapat membuat laporan kegiatan percobaan tentang periskop sederhana dan tentang sifat-sifat cahaya.

Periskop merupakan alat optik untuk mengamati suatu objek dari posisi tersembunyi.
Periskop sederhana dapat dibuat dengan menggunakan tabung yang diberikan cermin paralel yang saling berhadapan dengan sudut kemiringan 45 derajat pada setiap sisinya.

Periskop sederhana dapat digunakan sebagai alat untuk melihat ketika terhalangi oleh kerumunan orang.

Baca Juga:  Sejarah, Jenis, Makna, dan Filosofi Pakaian adat Sumatera Selatan

Sedangkan periskop yang lebih kompleks menggunakan prisma atau serat optik canggih daripada cermin dan menyediakan pembesaran yang beroperasi di berbagai bidang sains.

Penggunaan periskop yang lebih kompleks bisasanya ditemukan pada kendaraan tempur lapis baja dan kapal selam.

Periskop bekerja dengan menggunakan sifat pemantulan cahaya, cahaya yang berasal dari atas objek yang ditangkap oleh cermin kemudian dipantulkan menuju mata pengamat.

Dengan bantuan periskop inilah kapal selam dapat melihat keadaan sekelilingnya, tanpa harus muncul ke permukaan.

- Iklan -

Sebelum melanjutkan pembahan mengenai periskop, perlu diingat bahwa materi dalam artikel ini merupakan pegangan bagi orang tua siswa.

Baca Juga:  Mengenal Tarsius Salah Satu Hewan Unik Di Dunia

Orang tua diharapkan tetap dapat mendampingi putra-putrinya selama proses belajar mengajar, sehingga dapat membantu putra-putrinya jika mengalami hambatan.

Pembahasan dalam artikel ini dikutip dari Dwi Istanti, S.Pd yang merupakan lulusan Fakultas Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Purworejo.

Sikap kepahlawanan bisa diterapkan dalam berbagai bidang salah satu satunya adalah bidang maritim, khususnya mereka yang bekerja di kapal selam.

Mereka menjaga perairan Indonesia supaya tetap terjaga dari gangguan orang-orang yang tidak bertanggung jawab.

Bagikan:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

BERITA TERBARU