Mimpi Seorang Wanita

Tidak ada wanita yang bermimpi untuk menjadi “tulang punggung”. Mayoritas wanita, tidak bercita-cita, setelah menikah, bekerja di luar rumah.

Wanita selalu bermimpi menjadi seorang ratu di keluarganya. Namun Allah berencana lain.

Tulang Rusuk

Allah memberikan kelebihan bagi wanita-wanita tangguh, untuk menjadi “tulang punggung”. Memberikan keberkahan baginya. Memberikan kekuatan baginya, memberikan keistimewaan baginya.

Baca Juga:  Liburan di Rumah Bersama Keluarga, Coba 7 Kegiatan Seru Ini

Hingga wanita yang seharusnya adalah “tulang rusuk”, harus ikut andil menjadi “tulang punggung”.

Semoga Allah selalu melimpahkan keberkahan, kekuatan dan kesehatan kepada para wanita hebat, dan juga semua wanita tangguh. Amin. (kultum/ana).

 

 

 

- Iklan -
Baca Juga:  8 Cara agar Anak Percaya Diri di Sekolah

Bagi keluarganya

Bagikan:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

BERITA TERBARU