Profil dan Biodata Rendy Tamamilang di Proliga 2023

Rendy Tamamilang merupakan atlet bola voli yang saat ini memperkuat Jakarta Bhayangkara Presisi di ajang Proliga 2023.

Berikut Profil dan Biodata Rendy Tamamilang. Pemain kelahiran Bitung, 12 Februari 1996 (27 tahun) ini adalah  anggota kepolisian aktif. Bakat altetnya telah diasah pemain pemilik tinggi Badan: 191 cm sejak sekolah dasar. Bakatnya mulai berkembang saat duduk dibangku SMP, hingga mendapat kesempatan  masuk dalam tim Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) 2009 di Bitung.

Rendy Tamamilang jadi salah satu Di skuad Jakarta Bhayangkara Presisi, Pria 27 tahun ini jadi pemukul luar (Outside Hitter) andalah tim ini. Bersama Daudi Okello, mereka jadi  andalah Alfonso Gonzalez Toiran (pelatih).

Tahun 2010, Rendy Tamamilang yang baru menginjak SMA lantas memutuskan pindah ke Gresik. Hal ini ia lakukan untuk menjadi bagian dari tim Surabaya Samator, yang merupakan klub voli profesional di Indonesia.

Baca Juga:  Ingin Payudara Kencang? Coba 6 Gerakan Olah Raga Ini

Rendy dipercaya mengikuti kompetisi nasional pertamanya di kejuaraan nasional yunior pada 8 Juli 2012 dan harus hijarah  ke surabaya demi menjalani pelatihan voli selama 1,5 tahun bersama Samator. Hasilnya, Ia pulang dengan kemenangan.

Selama belajar di Samator, peraih medali Emas SEA Games 2019, dan 2021 ini kerap tampil memperkuat Jawa Timur di berbagai ajang nasional, seperti Kejurnas 2012 dan 2013. Ia juga berhasil membawa Jawa Timur juara pada 2 edisi tersebut.

Tidak hanya itu, diusia 16 tahun, Rendy telah jadi skuad utama tim Surabaya Samator di Proliga 2012. Proliga 2012 merupakan titik awal dari lahirnya generasi emas Surabaya Samator.

Rendy Tamamilang tergolong setia. Ia memperkuat Surabaya Samator hingga tahun 2022. Angggota polisi aktif ini  baru pindah ke tim Jakarta Bhayangkara Presisi setelah jadi  anggota polisi.

Baca Juga:  Ingin Payudara Kencang? Coba 6 Gerakan Olah Raga Ini

Biodata Rendy Tamamilang

Profil dan Biodata Rendy Tamamilang

  • Nama Lengkap: Rendy Febriant Tamamilang
  • Tempat Lahir: Bitung, Sulawesi Utara
  • Tanggal Lahir: 12 Februari 1996 (umur 27 tahun)
  • Tinggi Badan: 191 cm
  • Berat Badan: 80 kg
  • Pekerjaan: polisi dan atlet voli
  • Posisi Bermain: Outside Hitter
  • Karir klub
  • Prestasi:
    • Juara Popda Sulut 2009
    • Juara Kejurnas Junior 2012 dan 2013
    • Juara Asian School Games 2013
    • Juara Proliga 2013, dan 2016 (bersama Surabaya Samator),
    • Medali Emas PON 2016 (bersama Jawa Timur),
    • Medali Emas SEA Games 2019, dan 2021.
    • Prestasi Individu: MVP Proliga 2014.

Bagikan:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

BERITA TERBARU