Resep Ayam Saus Mentega, Pastinya Lezat dan Gurih

Resep ayam saos mentega By @andreayskitchen, biasanya olahan ayam pasti digoreng atau ditumis rica-rica, tapi pada menu kali ini anda bisa membuat varian baru agar lebih di sukai anak-anak ketika dihidangankan.
Mari praktekkan dirumah dan hidangkan saat makan bersama. Berikut bahan dan cara membuatnya.

Resep Ayam Saus Mentega

Cara Membuat :

  1. Bumbui ayam dengan garam dan lada, diamkan 15-30 menit hingga meresap, goreng jangan sampai kering.
  2. Panaskan margarin, tumis bawang putih sampai harum.
  3. Masukkan saus tiram, saus sambal, kecap manis gula pasir, lada. Tambahkan air secukupnya.
  4. Tambahkan tomat yang sudah dipotong, masak hingga saus mendidih dan mengental serta tomat matang.
  5. Masukkan ayam, beri sedikit margarin lagi, aduk rata hingga saus sedikit meresap, taburi daun bawang. Angkat dan sajikan.
Baca Juga:  Resep Soto Daging, Kuliner Indonesia yang Ikonik

Bagikan:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

BERITA TERBARU