Contoh soal
Berapakah Volume dari larutan H2SO4Â 2 M yang dibutuhkan untuk membuat larutan 200 mL H2SO4Â 0,5 M?
Jawab:
M1= 2 M,  V1 = …?
M2 = 0,5 M,  V2 = 200 mL
Maka:
M1 V1 = M2 V2
2 . V1 = 0,5 . 200
V1 = 50 mL
Itulah Rumus Molaritas Lengkap Contoh Soal, Semoga bermanfaat!