Sinopsis Blood Father, Tayang di Bioskop Trans TV Malam Ini

Blood Father merupakan film dengan genre laga thriller ini diadaptasi dari kisah novel karya Peter Craig yang berjudul “Blood Father” tayang malam ini di Bioskop Trans TV malam ini. Simak sinopsis film Blood Father dalam artikel ini.

Film ini dibintangi Mel Gibson sebagai John Link, Erin Moriartry sebagai Lydia dan Diego Luna sebagai Jonah.

Blood Father merupakan film yang mengisahkan mantan napi yang tengah kesusahan menyelamakan nyawa putrinya yang tengah dalam bahaya. Film ini dirilis pada Agustus 2016 lalu, disutradarai oleh Jean-Francois Richet.

Baca Juga:  5 Rekomendasi Film Tentang Ayah, Penuh Emosi dan Haru

Film ini merupakan film aksi thriller garapan dari sutradara Jean François Richet dan naskahnya ditulis oleh Peter Craig.

Dibintangi Mel Gibson, Blood Father telah dirilis pada 2016 silam.

Film Blood Father berkisah tentang seseorang bernama John Link (Mel Gibson). Ia adalah narapidana yang baru saja menghabiskan masa tahanannya.

Sinopsis Blood Father

Blood Father bercerita tentang John Link (Mel Gibson) yang adalah seorang narapidana baru bebas. John akhirnya bertemu dengan putrinya yang berusia 17 tahun yakni Lidya (Erin Moriarty).

Baca Juga:  10 Seri dan Film Bertema Penipuan Terbesar, Wajib Kamu Tonton

Mereka telah berpisah lama karena perceraian John dengan mantan istrinya. Kehidupan Lydia sebagai remaja cukup rumit karena telah memutuskan pergi dari rumah sang ibu selama bertahun-tahun.

Saat bertemu ayahnya, Lydia dan John dihadapkan dengan sebuah ancaman. Seorang pengedar narkoba mengincar John untuk membunuh Lydia. John pun berusaha melindungi putrinya dengan berbagai cara.

- Iklan -

Saksikan kisah ‘Blood Father’ selengkapnya di Bioskop Trans TV hari ini pada pukul 23.30 WIB.

Bagikan:

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

BERITA TERBARU